Training Financial Control

Training Financial Control

  FINANCIAL CONTROL   Training Financial Control - Di Indonesia, Financial Control lebih dikenal dengan Sistem Pengendalian Intern, yang mana merupakan manajemen baku yang diterapkan di dalam proses keuangan (financial process). Adapun Financial Control ini dimaksudkan untuk memastikan keakuratan (accuracy), kesesuaian waktu dan kelengkapan data serta penerapan kebijakan dan peraturan perusahaan. Financial Control juga dapat mencegah atau bahkan mendeteksi terjadinya kesalahan atau ketidakwajaran transaksi (Errornous and inappropriate transaction). Standar ini melibatkan semua pihak yang ada didalam dalam hal penerapan prosedur, kontrol terhadap sistem informasi. Pelatihan ini menyajikan secara komprehensip financial control management and financial management beserta kaitannya dengan role of finance controller dan goal of financial management   Tujuan Pelatihan Financial Control : Membekali peserta dengan konsep dan aplikasi financial management, risk management, risk asessment, dan internal control dalam konteks tugas dan tanggungjawab financial controller serta praktisi manajemen keuangan pada umumnya. Peserta memahami bagaimana menyediakan data yang akurat serta dapat dihandalkan Dengan pelatihan ini, diharapkan asset dan catatan perusahaan dapat dilindungi secara lebih optimal Peserta...
Read More